Rabu, 01 September 2010

Pengantar TI - Resum

Berikut adalah resum mata kuliah Pengantar TI pada pertemuan ke-2...
  •  Data -> merupakan kumpulan dari fakta.
  • Jenis Data ->jenis data bisa berupa teks, gambar, audio suara, dan video.
  • Informasi ->merupakan data yang memiliki makna di dalam konteksnya. Bisa dikatakan informasi adalah data yang telah diproses.

Sifat-Sifat informasi :
- Sempurna (perfect), pasti.
- Tidak sempurna (imperfect), diragukan kepastiannya.

Sumber Informasi :
observasi, kuesioner, even, simulasi, media massa, alat telekomunikasi, alat elektronis, dll.

Karakteristik Informasi :
-Informasi tsb tepat waktu, akurat, dan mudah diakses.
-Informasi tsb bisa dipertanggungjawabkan dan berhubungan

Evolusi Abad Informasi:
- Abad Pertanian (< thn 1800)
  Sangat tradisional, menggunakan tenaga manusia
- Abad Industri (thn 1800-1957)
  Menggunakan tenaga manusia dan juga mesin
- Abad Informasi (thn 1957-sekarang)
  Sudah modern, menggunakan tenaga manusia, mesin, dan teknologi.

Teknologi
Merupakan sebuah ilmu yang berkaitan dengan pengetahuan untuk memudahkan suatu pekerjaan manusia menjadi lebih praktis.

Tujuan Teknologi Informasi
Untuk memecahkan masalah, membuka kreativitas, dan efisiensi.

Fungsi Teknologi Informasi
Untuk mengolah, menghasilkan, menyimpan suatu data atau informasi.

Komponen Teknologi
Hardware, Software, brainware, firmware, infoware.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar